Kelebihan dan Kekurangan OPPO Find Way S U707 - handphone terbaru milik OPPO ini memang sangat menarik untuk di perbincangkan karena disetiap tipe yang diluncurkan memiliki keunggulan yang sangat unik. Salah satunya adalah hp OPPO Find way S U707 yang dilengkapi dengan kamera 8 MP pada bagian belakang serta fitur yang mendukung kamera tersebut diantaranya LED flash, auto focus, geo-tagging, BSI sensor, touch focus, continuous focus.
Selain itu masih banyak lagi keunggulan yang dimiliki OPPO FInd Way S seperti pada sistem operasi yang sudah menggunakan android versi 4.2 Jelly Bean (support aplikasi BBM), CPU Quad-core dengan kecepatan 1.5 GHz ARM Cortex-A7, dll. Penasaran dengan hp OPPO terbaru ini ?? Berikut kami merangkumnya pada kelebihan dan kekurangan OPPO Find Way S.
Kelebihan OPPO Find Way S
- Menggunakan teknologi dual SIM GSM dengan jenis micro SIM.
- Mendukung akses internet GPRS, EDGE, 3G HSDPA.
- Layar selebar 5 inci dengan resolusi 1280 x 720 piksel.
- Layar sentuh menggunakan teknologi IPS serta dilapisi dengan pelindung corning gorilla glass 2 yang memberikan keamanan dari goresan.
- Menggunakan OS android V4.2 Jelly Bean (mendukung aplikasi BBM).
- Menggunakan prosesor empat inti atau quad core dengan kecepatan 1,5 Ghz .
- Kapasitas RAM 1 GB yang memberikan kenyamanan untuk melakukan multitasking.
- Kamera belakang 8 MP.
- Kamera depan 5 MP.
- Dilengkapi radio FM.
- Kualitas suara lebih baik dan jernih ketika menggunakan headset atau pada bagian audio.
- Tersedia fitur wifi hotspot, bluetooth, serta GPS yang mendukung A-GPS.
- Kapasitas baterai 3000 mAh.
Kekurangan OPPO Find Way S
- Tidak tersedia slot kartu memory.
- Bluetooth yang digunakan masih versi 2.
- Tidak mendukung video ouput.
- Pada bagian USB masih belum mendukung USB OTG.
Baca Juga :Itulah yang menjadi keunggulan dan kelemahan OPPO Find Way S U707, bagi anda yang tertarik segera mendatangi toko terdekat yang menyediakan handphone OPPO dan perlu diketahui bahwa harga sewaktu-waktu dapat berubah sesuai dengan keputusan perusahaan. Silahkan cek disini daftar harga hp OPPO baru dan bekas.
Spesifikasi dan Harga OPPO Find Way S U707